Largo Dota 2 resmi dihadirkan Valve untuk game tersebut baru-baru ini. Kemunculan hero baru ini sebagai bagian dari update patch terbaru versi 7.40. Bentuknya seperti Kodok Support, yang memiliki skill buff team dengan mekanik game Rhythm. Tipe serangan hero ini adalah…
Hero Sora kapan rilis di Mobile Legends? Mungkin ini menjadi pertanyaan dari para penggemar. Hero ini menjadi inovasi dan variasi lanjutan yang dihadirkan oleh Mobile Legends di tahun ini. Mengutip dari laman Mobile Legends Fandom, Sora digambarkan sebagai pemuda yang melayang…